Jaga Kebersihan dengan Jumingsih

23 Februari, 2024
Jaga Kebersihan dengan Jumingsih Program Jumingsih (Jumat Minggu Bersih) merupakan program dari Kabupaten Magetan untuk menjaga kebersihan dan mendorong masyarakat untuk hidup bersih dan sehat yang dilaksanakan setiap hari Jumat dan Minggu. Karena lingkungan yang bersih mempunyai peranan yang sangat penting dalam kehidupan kita. Jumingsih ini diinisiasi oleh Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Magetan. Maka dari itu seluruh OPD secara serentak berbaur melaksanakan Jumingsih pada Jumat (23/2) yang diselenggarakan di beberapa lokasi di Magetan, seperti membersihkan drainase, sampah di trotoar yang telah ditentukan oleh dinas masing-masing, Seperti di sejumlah ruas Jalan Pahlawan, Jalan Yosonegoro, Jalan MT Haryono menjadi titik yang dibersihkan. Semoga dengan adanya kegiatan jumingsih ini diharapkan Masyarakat Magetan dapat menjaga kebersihan dilingkungan sekitar.(Diskominfo:wan / fa2 / IKP1) Share this:TwitterFacebook

Berita


PJ BUPATI MAGETAN HADIRI PEMBUKAAN DIKMATA GELOMBANG 1 TA 2024 DI SECATA MAGETAN

4 Mei, 2024

PJ BUPATI MAGETAN HADIRI PEMBUKAAN DIKMATA GELOMBANG 1 TA 2024 DI SECATA MAGETAN Sahabat...

Badan Penghubung Daerah Propinsi Jawa Timur Terima Tim Gelar Seni dan Budaya Magetan

4 Mei, 2024

Badan Penghubung Daerah Propinsi Jawa Timur Terima Tim Gelar Seni dan Budaya Magetan. Anjungan...

UMKM dan Ekonomi Kreatif Magetan Promosikan Produknya di Anjungan Jawa Timur TMII

4 Mei, 2024

UMKM dan Ekonomi Kreatif Magetan Promosikan Produknya di Anjungan Jawa Timur TMII Pameran Produk...

BANTU PELAKU USAHA PAHAMI KATALOG LOKAL, DPUPR dan Bag. PBJ GELAR BIMTEK

3 Mei, 2024

BANTU PELAKU USAHA PAHAMI KATALOG LOKAL, DPUPR dan Bag. PBJ GELAR BIMTEK Bantu Pelaku Usaha...

Sosialisasi Pemenuhan Persyaratan Dukungan Paslon Perseorangan pada Pilkada Serentak tahun 2024

3 Mei, 2024

Sosialisasi Pemenuhan Persyaratan Dukungan Paslon Perseorangan pada Pilkada Serentak tahun...