RSUD dr. Sayidiman Resmi Memiliki Direktur Baru

13 Oktober, 2021
Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. Sayidiman kini telah memiliki Direktur Baru. drg. Ratnawati, yang sebelumnya menjabat sebagai Plt. Direktur RSUD dr. Sayidiman, kini resmi menjabat sebagai Direktur.Wakil Bupati Magetan mewakili Bupati Magetan melantik Direktur RSUD dr. Sayidiman pada Rabu, (13/10) di Ruang Jamuan Pendopo Surya Graha. Hadir pula dalam pelantikan Sekretaris Daerah Kabupaten Magetan, beserta Asisten.Dalam sambutan Bupati Magetan, yang dibacakan oleh Wakil Bupati Magetan mengamanatkan 5 hal kepada Direktur RSUD dr. Sayidiman. Salah satunya, RSUD dr. Sayidiman Magetan untuk memperbaiki pelayanan. “Tanggap dan cepat dalam pelayanan rumah sakit.”drg. Ratnawati didalam menanggapi hal tersebut, akan berusaha menjalankan amanat dari Bupati Magetan. “Untuk meningkatkan pelayanan, kami akan meningkatkan dua hal. Pertama, SDM dan sarana prasarana.” pungkas Ratna.(Diskominfo/dok.&pub. fik/fa2)Share this:TwitterFacebook

Berita


Seminar Akbar PGRI ” PGRI Maju Indonesia Maju “, Pentingnya Nilai-nilai Luhur

19 April, 2025

Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) memiliki peran penting sebagai wadah bagi guru untuk...

KENAL PISAH KAPOLRES MAGETAN

17 April, 2025

Sobatkom… Kapolres Magetan kini resmi dipimpin AKBP Raden Erik Bangun Prakasa dari Bidpropam...

Selepas Lebaran Satgas “Burung Hantu” Nguntoronadi Kembali Beraksi

16 April, 2025

Wujudkan Layanan Sosial yang Inklusif dan Humanis, setelah libur Idul Fitri 1446 H, “Satgas...

Festival Pamelo Magetan 2025, Buah Khas Andalan Bumi Mageti

15 April, 2025

Festival Pamelo Magetan merupakan acara tahunan yang menampilkan jeruk pamelo, produk unggulan...

Tergabung dalam Grup F Perbasi Kabupaten Magetan Ikuti Pra – PORPROV IX Jawa Timur Tahun 2025

15 April, 2025

SobatKom Ketua Umum PERBASI Magetan periode 2024 – 2028 Cahaya Wijaya, S.STP., M.Si...