Bupati Magetan Tinjau Pembangunan Embung Ringinagung

18 September, 2021
Bupati Suprawoto dalam tinjauannya berharap ini adalah salah satu upaya selain membuat sumur resapan yaitu untuk memperbanyak embung. Ketika kita panen air dan hujan kita tampung airnya. Dan waktu kemarau bisa digunakan untuk petani. Saya juga berharap disini nanti dapat menjadi obyek wisata lokal. Ini harus kita manfaatkan sehingga limpahan air bisa berkurang. Karena anggaran tidak banyak yang penting ini digali dulu dan tahun depan didalamkan lagi sehingga nanti manfaatnya menjadi lebih besar lagi. Minggu (18/9).Kita memang punya program untuk memperbanyak embung, tapi karena covid baru beberapa yang kita laksanakan. Suprawoto berpesan agar warga sekitar ikut menjaga jangan membuang sampah di embung jadi selain untuk tempat penampungan air juga bisa menjadi tempat wisata, imbuhnya.(diskominfo/wan/fa2)Share this:TwitterFacebook

Berita


Seminar Akbar PGRI ” PGRI Maju Indonesia Maju “, Pentingnya Nilai-nilai Luhur

19 April, 2025

Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) memiliki peran penting sebagai wadah bagi guru untuk...

KENAL PISAH KAPOLRES MAGETAN

17 April, 2025

Sobatkom… Kapolres Magetan kini resmi dipimpin AKBP Raden Erik Bangun Prakasa dari Bidpropam...

Selepas Lebaran Satgas “Burung Hantu” Nguntoronadi Kembali Beraksi

16 April, 2025

Wujudkan Layanan Sosial yang Inklusif dan Humanis, setelah libur Idul Fitri 1446 H, “Satgas...

Festival Pamelo Magetan 2025, Buah Khas Andalan Bumi Mageti

15 April, 2025

Festival Pamelo Magetan merupakan acara tahunan yang menampilkan jeruk pamelo, produk unggulan...

Tergabung dalam Grup F Perbasi Kabupaten Magetan Ikuti Pra – PORPROV IX Jawa Timur Tahun 2025

15 April, 2025

SobatKom Ketua Umum PERBASI Magetan periode 2024 – 2028 Cahaya Wijaya, S.STP., M.Si...