Malam Tirakatan, Wujud Syukur Pemkab Magetan Sambut HUT ke-77 RI

16 Agustus, 2022
Malam Tirakatan, Wujud Syukur Pemkab Magetan Sambut HUT ke-77 RIHallo sedulur Magetan, bagaimana malam tirakatan di lingkunganmu?Masih serangkaian dengan kegiatan perayaan HUT ke- 77 Republik Indonesia. Usai dengarkan pidato kenegaraan secara bersama-sama pagi tadi, malam ini Selasa (16/08) Forkopimda beserta perwakilan OPD Kabupaten Magetan duduk bersama di Pendapa Surya Graha hadiri acara malam tirakatan.Dalam budaya Indonesia malam tirakatan merupakan sebuah perwujudan rasya syukur atas rahmat yang senantiasa dapat dinikmati oleh Bangsa Indonesia sekaligus simbol penghormatan atas perjuangan Pahlawan yang telah gugur dalam memperjuangkan kemerdekaan RI.Berlangsung dengan khidmat, malam tirakatan ini juga dihadiri oleh Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Magetan. Kehadiran mereka menandakan bahwa semangat perjuangan dan persatuan para pahlawan dalam mewujudkan Indonesia yang merdeka, berdaulat, adil dan makmur masih melekat hingga saat ini.Pada kegiatan tersebut, Bupati Magetan Suprawoto gelorakan semangat perjuangan salah satu proklamator Bangsa Indonesia, Bung Hatta, “kita boleh merdeka secara fisik tapi kita masih perlu usaha keras guna mewujudkan manusia bermental baja untuk mewujudkan cita-cita bangsa”.(Diskominfo / pb.nin / dok.fik / fa2 / IKP1)Share this:TwitterFacebook

Berita


PEMKAB GELAR KEJUARAAN MTQ TINGKAT KABUPATEN MAGETAN

21 November, 2024

Sobatkom… Dalam upaya menanamkan nilai-nilai luhur Al-Qur’an serta sarana mencari bibit...

PJ BUPATI HADIRI BIMTEK PENDAMPINGAN KORBAN KEKERASAN DAN KONVENSI HAK ANAK

21 November, 2024

Kejadian kekerasan terhadap perempuan dan anak terus terjadi di sekitar kita. Ini bukan hanya...

NOTA KESEPAKATAN KEBIJAKAN UMUM APBD DAM PRIORITAS PLAFON ANGGARAN SEMENTARA, DITANDATANGANI

20 November, 2024

DPRD Kabupaten Magetan kembali menggelar rapat paripurna dengan agenda Penandatanganan Nota...

80 Orang Tua Hebat Nguntoronadi, Diwisuda

20 November, 2024

80 wisudawati sudah rapi kenakan toganya pagi ini, ramai memenuhi pendopo kecamatan Nguntoronadi...

PJ BUPATI MAGETAN KUNJUNGI KANTOR SATPOL PP DAN DAMKAR MAGETAN

20 November, 2024

Seusai menghadiri wisuda SOTH di Kecamatan Nguntoronadi, Pj Bupati Magetan menyempatkan diri untuk...