Kenakan Pakaian adat Batik Gondokusuman Bupati dan Wakil Bupati Magetan Ikuti Upacara Detik-detik Proklamasi 17 Agustus 2021

17 Agustus, 2021
Merdeka!!!Memasuki tahun kedua pandemi Covid-19, upacara bendera dalam rangka hari kemerdekaan Republik Indonesia dan peringatan Detik-detik Proklamasi digelar secara virtual, bertempat di Ruang Jamuan Pendopo Surya Graha, Selasa (17/8/2021).Dilaksanakan setelah upacara bendera di halaman pemda Magetan, Bupati Magetan Suprawoto, Wakil Bupati Magetan, Sekretaris Daerah Kabupaten Magetan, Ketua DPRD Magetan dan segenap anggota Forkopimda serta Kepala OPD mengikuti upacara bendera yang disiarkan langsung dari Istana Merdeka Jakarta secara virtual.Meskipun dalam suasana pandemi, upacara bendera secara virtual berlangsung dengan tertib dan khidmat. Dengan tetap menerapkan Protokol kesehatan, pakai masker, cuci tangan dan cek suhu tubuh sebelum memasuki ruangan serta jaga jarak.Hanya saja suasana kemeriahan yang identik dengan bulan Agustus kali ini masih belum dapat dilakukan secara riuh dan gegap gempita. Semoga covid-19 segera berlalu, dan harapan kedepan Indonesia semakin Maju…Dirgahayu ke 76 Republik IndonesiaIndonesia Tangguh Indonesia Tumbuh!(Diskominfo/tim/fa2)Share this:TwitterFacebook

Berita


Seminar Akbar PGRI ” PGRI Maju Indonesia Maju “, Pentingnya Nilai-nilai Luhur

19 April, 2025

Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) memiliki peran penting sebagai wadah bagi guru untuk...

KENAL PISAH KAPOLRES MAGETAN

17 April, 2025

Sobatkom… Kapolres Magetan kini resmi dipimpin AKBP Raden Erik Bangun Prakasa dari Bidpropam...

Selepas Lebaran Satgas “Burung Hantu” Nguntoronadi Kembali Beraksi

16 April, 2025

Wujudkan Layanan Sosial yang Inklusif dan Humanis, setelah libur Idul Fitri 1446 H, “Satgas...

Festival Pamelo Magetan 2025, Buah Khas Andalan Bumi Mageti

15 April, 2025

Festival Pamelo Magetan merupakan acara tahunan yang menampilkan jeruk pamelo, produk unggulan...

Tergabung dalam Grup F Perbasi Kabupaten Magetan Ikuti Pra – PORPROV IX Jawa Timur Tahun 2025

15 April, 2025

SobatKom Ketua Umum PERBASI Magetan periode 2024 – 2028 Cahaya Wijaya, S.STP., M.Si...