Mari Lestarikan Alam Demi Anak Cucu Kita

14 Agustus, 2021
#sobatkomGuna menjaga ekosistem serta melestarikanalam, sehingga kelak dapat dimanfaatkan oleh generasi yang akan datang, maka gerakan penghijauan (reboisasi) harus dilaksanakan secara konsisten, terus menerus dan berkesinambungan. Seperti yang dilakukan Bupati Magetan Suprawoto bersama Ketua KPK Periode 2015 – 2019 Agus Raharjo dan Kepala OPD terkait pada hari ini, Sabtu(14/8).Bupati Magetan Suprawoto bersama Agus Raharjo meninjau Sumber Air Mudal Desa Pacalan Kecamatan Plaosan, Sumber Air Dusun Gordomulyo Desa Plumpung, Bukit Thuksono Kecamatan Poncol untuk bercengkrama dan berbincang tentang kelestarian alam, baik itu konservasi air, sungai dan hutan, dengan Saiful atau lebih dikenal dengan nama GIMBAL (penggiat konservasi hutan) dan Waduk Gonggang.Mari kita wujudkan Magetan hijau dengan menanam pohon dan menjaga kelestariannya. Jadi #sobatkom mari kita bersama-sama menjaga, melindungi alam sekitar kita demi keseimbangan ekosistem alam dan manfaat untuk generasi selanjutnya. (dikominfo/fa2)Share this:TwitterFacebook

Berita


PEMKAB GELAR KEJUARAAN MTQ TINGKAT KABUPATEN MAGETAN

21 November, 2024

Sobatkom… Dalam upaya menanamkan nilai-nilai luhur Al-Qur’an serta sarana mencari bibit...

PJ BUPATI HADIRI BIMTEK PENDAMPINGAN KORBAN KEKERASAN DAN KONVENSI HAK ANAK

21 November, 2024

Kejadian kekerasan terhadap perempuan dan anak terus terjadi di sekitar kita. Ini bukan hanya...

NOTA KESEPAKATAN KEBIJAKAN UMUM APBD DAM PRIORITAS PLAFON ANGGARAN SEMENTARA, DITANDATANGANI

20 November, 2024

DPRD Kabupaten Magetan kembali menggelar rapat paripurna dengan agenda Penandatanganan Nota...

80 Orang Tua Hebat Nguntoronadi, Diwisuda

20 November, 2024

80 wisudawati sudah rapi kenakan toganya pagi ini, ramai memenuhi pendopo kecamatan Nguntoronadi...

PJ BUPATI MAGETAN KUNJUNGI KANTOR SATPOL PP DAN DAMKAR MAGETAN

20 November, 2024

Seusai menghadiri wisuda SOTH di Kecamatan Nguntoronadi, Pj Bupati Magetan menyempatkan diri untuk...