Donor Darah Kwarcab Magetan Tahun 2021

9 Agustus, 2021
#SobatKomDalam rangka memperingati Hari Pramuka ke 60, Kwartir Cabang (Kwarcab) Magetan melaksanakan kegiatan bakti masyarakat “Donor Darah” bekerja sama dengan UPTD PMI Kabupaten Magetan. Kegiatan tersebut diselenggarakan di Kwarcab Magetan, Senin(9/8).Dengan sasaran sebanyak 90 pendonor dari 18 Kwartir Ranting (Kwaran) Se Kabupaten Magetan. Masing – masing Kwaran mengirimkan sebanyak 5 utusan terdiri dari Pramuka Penegak Pandega dan Pembina.Dengan harapan semakin terpupuknya rasa kepedulian terhadap sesama khususnya dari anggota pramuka. Meningkatkan rasa solidaritas dan kepedulian sesuai dengan pengamalan Dharma Pramuka dan Tri Satya.Untuk kedepan kegiatan bakti sosial terhadap masyarakat akan terus ditingkatkan instensitas pelaksanaannya sebagai wujud nyata pengabdian Gerakan Pramuka terhadap masyarakat.Kakak sekalian salam sehat tetap patuhi prokes dengan Memakai masker, Mencuci tangan dengan air mengalir, Menjaga jarak, Menjauhi Kerumunan, Membatasi Mobilitas. (Diskominfo/pb.ryz/dok.Kwarcab Magetan/fa2)Share this:TwitterFacebook

Berita


Seminar Akbar PGRI ” PGRI Maju Indonesia Maju “, Pentingnya Nilai-nilai Luhur

19 April, 2025

Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) memiliki peran penting sebagai wadah bagi guru untuk...

KENAL PISAH KAPOLRES MAGETAN

17 April, 2025

Sobatkom… Kapolres Magetan kini resmi dipimpin AKBP Raden Erik Bangun Prakasa dari Bidpropam...

Selepas Lebaran Satgas “Burung Hantu” Nguntoronadi Kembali Beraksi

16 April, 2025

Wujudkan Layanan Sosial yang Inklusif dan Humanis, setelah libur Idul Fitri 1446 H, “Satgas...

Festival Pamelo Magetan 2025, Buah Khas Andalan Bumi Mageti

15 April, 2025

Festival Pamelo Magetan merupakan acara tahunan yang menampilkan jeruk pamelo, produk unggulan...

Tergabung dalam Grup F Perbasi Kabupaten Magetan Ikuti Pra – PORPROV IX Jawa Timur Tahun 2025

15 April, 2025

SobatKom Ketua Umum PERBASI Magetan periode 2024 – 2028 Cahaya Wijaya, S.STP., M.Si...