Bupati Magetan Launching Operasional Anjungan Dukcapil Mandiri (ADM)

18 Desember, 2020
Bupati Magetan Dr. Drs. Suprawoto. SH. M.Si menyampaikan, di Kecamatan Barat ini di launching Operasional Anjungan Dukcapil Mandiri (ADM) yang juga dapat melayani dari Kecamatan Karangrejo, Kecamatan Maospati dan di Magetan sudah ada yang ditempatkan di MPP, Jumat. (18/12/2020).Ini adalah salah satu upaya memudahkan pelayanan masyarakat dalam hal kepengurusan kependudukan. Dan hari ini kita bisa menyaksikan saudara-saudara kita yang mengurus KK (Kartu Keluarga) dan Akte Kematian yang dapat terlayani dengan mudah dan mandiri, imbuhnya. Jadi untuk pengambilan berkasnya seperti ATM (Anjungan Tunai Mandiri). Tetapi tetap dalam waktu pendaftaran ada beberapa syarat yang harus dilakukan atau dipenuhi dulu. Untuk hasil cetakan bisa diambil langsung dimana tempat ADM tersebut dipasang dan bisa diambil kapanpun selama 24 jam siang malam bahkan di hari libur bisa diambil di ADM. Magetan mempunyai 3 mesin ADM, 2 membeli sendiri dan 1 bantuan dari Gubernur Jawa Timur.Share this:TwitterFacebook

Berita


Seminar Akbar PGRI ” PGRI Maju Indonesia Maju “, Pentingnya Nilai-nilai Luhur

19 April, 2025

Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) memiliki peran penting sebagai wadah bagi guru untuk...

KENAL PISAH KAPOLRES MAGETAN

17 April, 2025

Sobatkom… Kapolres Magetan kini resmi dipimpin AKBP Raden Erik Bangun Prakasa dari Bidpropam...

Selepas Lebaran Satgas “Burung Hantu” Nguntoronadi Kembali Beraksi

16 April, 2025

Wujudkan Layanan Sosial yang Inklusif dan Humanis, setelah libur Idul Fitri 1446 H, “Satgas...

Festival Pamelo Magetan 2025, Buah Khas Andalan Bumi Mageti

15 April, 2025

Festival Pamelo Magetan merupakan acara tahunan yang menampilkan jeruk pamelo, produk unggulan...

Tergabung dalam Grup F Perbasi Kabupaten Magetan Ikuti Pra – PORPROV IX Jawa Timur Tahun 2025

15 April, 2025

SobatKom Ketua Umum PERBASI Magetan periode 2024 – 2028 Cahaya Wijaya, S.STP., M.Si...