Bupati Magetan Uji Eskalator di MPP Kabupaten Magetan

11 November, 2020
Hadir dalam peninjauan MPP dan pengujian eskalator, Bupati beserta Wakil Bupati, Sekretaris Daerah, Kepala Dinas Industri dan Perdagangan dan Kepala DPMPTSP, acara berlangsung di MPP Magetan, Rabu. (11/11/2020).Bupati Magetan Dr. Drs. Suprawoto. SH. M.Si menyampaikan, tentu semua orang ingin nyaman, maka di Mall Pelayanan Publik (MPP) di Magetan dipasang eskalator (tangga berjalan) yang juga sedang di uji oleh Bupati Magetan beserta rombongan dan nantinya juga ada tangga manual. Dengan adanya fasilitas-fasilitas yang baik untuk masyarakat, diharapkan untuk menjaga kebersihan, menjaga fasilitas dengan baik.Kita juga harus merubah mindset untuk berjualan, kenapa banyak orang memlilih mall daripada pasar tradisional? Karena di mall lebih nyaman, lebih bersih. Naah di pasar tradisional nantinya juga akan dibuat seperti itu senyaman mungkin agar penjual dan pembeli sama-sama merasa nyaman. Jadi inilah salah satu cara pemerintah membuat kebijakan untuk memajukan pasar tradisional ditengah banyaknya toko, swalayan modern.Share this:TwitterFacebook

Berita


PEMKAB GELAR KEJUARAAN MTQ TINGKAT KABUPATEN MAGETAN

21 November, 2024

Sobatkom… Dalam upaya menanamkan nilai-nilai luhur Al-Qur’an serta sarana mencari bibit...

PJ BUPATI HADIRI BIMTEK PENDAMPINGAN KORBAN KEKERASAN DAN KONVENSI HAK ANAK

21 November, 2024

Kejadian kekerasan terhadap perempuan dan anak terus terjadi di sekitar kita. Ini bukan hanya...

NOTA KESEPAKATAN KEBIJAKAN UMUM APBD DAM PRIORITAS PLAFON ANGGARAN SEMENTARA, DITANDATANGANI

20 November, 2024

DPRD Kabupaten Magetan kembali menggelar rapat paripurna dengan agenda Penandatanganan Nota...

80 Orang Tua Hebat Nguntoronadi, Diwisuda

20 November, 2024

80 wisudawati sudah rapi kenakan toganya pagi ini, ramai memenuhi pendopo kecamatan Nguntoronadi...

PJ BUPATI MAGETAN KUNJUNGI KANTOR SATPOL PP DAN DAMKAR MAGETAN

20 November, 2024

Seusai menghadiri wisuda SOTH di Kecamatan Nguntoronadi, Pj Bupati Magetan menyempatkan diri untuk...