Jaga Kualitas Demokrasi di Magetan Tanpa Ada Praktek Politik Uang

8 Oktober, 2020
Pengawasan partisipatif praktek politik uang /money politik di Kabupaten Magetan guna menjaga kualitas demokrasi di Magetan tertuang dalam Penandatanganankerjasama PeningkatanPengawasan Partisipatif antara Bawaslu Kabupaten Magetan dengan Kementerian Agama Kabupaten Magetan.Dengan mengambil tema ‘Peran Penyuluh Agama Dalam Pengawasan Partisipatif Praktek Politik Uang’ agenda Penandatanganan MOU di selenggarakan di RM Putra Nirwana , Kamis (8/10/2020) kemarin.Dihadiri Plt Kasubag TU, Kasi, Penyelenggara,Penyuluh Agama, Perwakilan dari KUA, analis kepegawaian dan Humas Kankemenag Magetan.Disampaikan Hendrat Subaktyo Ketua Bawaslu Magetan, bahwa Bawaslu menggandeng Kemenag Magetan yang miliki banyak jajaran tokoh masyarakat dibawahnya diharapkan bisa bekerja sama menggaungkan demokrasi yang bersih dan berkualitas tanpa ada praktik politik uang dengan komitmen bersama berjuang untuk melawannya.Adapun Kementerian Agama Kabupaten Magetan menyambut baik kerjasama dalam mendukung serta mensukseskan agenda dari Bawaslu utamanya dalam pengawasan Partisipatif Praktek Politik uang dalam Pemilu /Pemilukada. (Ay)Sumber: Ig Humas Kemenag Magetan dan IG Bawaslu Kab MagetanShare this:TwitterFacebook

Berita


Seminar Akbar PGRI ” PGRI Maju Indonesia Maju “, Pentingnya Nilai-nilai Luhur

19 April, 2025

Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) memiliki peran penting sebagai wadah bagi guru untuk...

KENAL PISAH KAPOLRES MAGETAN

17 April, 2025

Sobatkom… Kapolres Magetan kini resmi dipimpin AKBP Raden Erik Bangun Prakasa dari Bidpropam...

Selepas Lebaran Satgas “Burung Hantu” Nguntoronadi Kembali Beraksi

16 April, 2025

Wujudkan Layanan Sosial yang Inklusif dan Humanis, setelah libur Idul Fitri 1446 H, “Satgas...

Festival Pamelo Magetan 2025, Buah Khas Andalan Bumi Mageti

15 April, 2025

Festival Pamelo Magetan merupakan acara tahunan yang menampilkan jeruk pamelo, produk unggulan...

Tergabung dalam Grup F Perbasi Kabupaten Magetan Ikuti Pra – PORPROV IX Jawa Timur Tahun 2025

15 April, 2025

SobatKom Ketua Umum PERBASI Magetan periode 2024 – 2028 Cahaya Wijaya, S.STP., M.Si...