Peringati Hari Bhayangkara, Polres Magetan Gelar Tasyakuran dan Serahkan SIM Gratis

5 Juli, 2022
Peringati Hari Bhayangkara, Polres Magetan Gelar Tasyakuran dan Serahkan SIM GratisUsai pelaksanaan upacara peringatan Hari Bhayangkara ke-76 Polres Magetan menggelar tasyakuran di Gedung Pesat Gatra. Acara ini ditandai dengan pemotongan tumpeng oleh Bupati Magetan yang diserahkan kepada Kapolres Magetan.Pada saat tasyakuran juga diserahkan hadiah lomba dan SIM gratis secara simbolis dalam rangka HUT Bhayangkara. Bupati Suprawoto dalam sambutannya menyampaikan selamat dan menyampaikan pesan bahwa Polri harus siap menghadapi tantangan di era yang berbeda.” Atas nama Pemerintah Kabupaten Magetan saya mengucapkan selamat HUT Bhayangkara, tentu setiap jaman mengalami tantangan yang berbeda. Apalagi di era digital saat ini tentunya Polri harus siap menangani berbagai tantangan masalah baik di dunia nyata maupun dunia maya, inilah tantangan yang harus dihadapi dengan baik, ” tutupnya. (Diskominfo:cup/fa2/IKP1)Share this:TwitterFacebook

Berita


KENAL PISAH KAPOLRES MAGETAN

17 April, 2025

Sobatkom… Kapolres Magetan kini resmi dipimpin AKBP Raden Erik Bangun Prakasa dari Bidpropam...

Selepas Lebaran Satgas “Burung Hantu” Nguntoronadi Kembali Beraksi

16 April, 2025

Wujudkan Layanan Sosial yang Inklusif dan Humanis, setelah libur Idul Fitri 1446 H, “Satgas...

Festival Pamelo Magetan 2025, Buah Khas Andalan Bumi Mageti

15 April, 2025

Festival Pamelo Magetan merupakan acara tahunan yang menampilkan jeruk pamelo, produk unggulan...

Tergabung dalam Grup F Perbasi Kabupaten Magetan Ikuti Pra – PORPROV IX Jawa Timur Tahun 2025

15 April, 2025

SobatKom Ketua Umum PERBASI Magetan periode 2024 – 2028 Cahaya Wijaya, S.STP., M.Si...

RAKOR INFLASI BERSAMA K/L DAN KEPALA DAERAH SE-INDONESIA DIRANGKAIKAN DENGAN SOSIALISASI PENYELENGGARAAN SEKOLAH UNGGULAN GARUDA

14 April, 2025

Rakor inflasi kembali digelar seusai libur lebaran, pada minggu ketiga April 2025, Senin...