Update Peta Persebaran Covid-19 di Kabupaten Magetan, Per Tanggal 11 September 2020 Pukul 19.00 WIB

11 September, 2020
PETA-COVID-19-MAGETAN-7Download1 Pasien Sembuh dan 1 Orang Terconfirm Meninggal DuniaHari ini Jumat 11 September 2020, update covid-19 seorang warga Dari Kecamatan Kawedanan dinyatakan sembuh dari covid 19. Pasien ini sebelumnya terdaftar sebagai pasien ke-216 Ssl 59th laki-laki. Terkonfirmasi positip pada tanggal 28 Agustus 2020 lalu.Selain itu juga berita duka yang kami wartakan, karena seorang nenek Sms 77 tahun warga kecamatan Sidorejo terdaftar sebagai pasien 286 meninggal dunia Pasien berstatus awal suspect, melakukan perawatan di salah satu rumah sakit di Karanganyar jateng.Update terkini, terdapat 286 orang Konfirmasi, 203 orang sembuh, 14 orang meninggal dunia. Sehingga tinggal 69 orang dalam pemantauan.Bermasker masih yg terbaik di masa pandemi covid-19 yang diyakini sampai saat ini.Jaga jarak & hindari kerumunan serta tempat ramai sambil terus cuci tangan di air mengalir dengan sabun. Atau paling tidak mencuci dgn hand sanityzer jg masih dianjurkan guna berkelit dari virus ini. Tetap berperilaku gidup bersih dan sehatlah yang harus kita budayakan.Semoga kita semua selalu diberikan kesehatan & terhindarkan diri dari covid-19 sampai vaksinnya dapat kita peroleh. Jaga diri, jaga kesehatan. Salam sehat salam tangguh.(DW)Share this:TwitterFacebook

Berita


Visi Besar Presiden Prabowo, Putus Rantai Kemiskinan melalui Sekolah Rakyat

14 Juli, 2025

Awal Sekolah Rakyat Dilansir dari siaran pers Kantor Komunikasi Kepresidenan,  SR ( Sekolah...

RUPS Luar Biasa PT. BPRS Magetan Bahas Evaluasi Kinerja dan Penguatan Tata Kelola

14 Juli, 2025

Bupati Magetan Nanik Sumantri mengikuti Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Luar Biasa PT. BPRS...

Rakor Pengendalian Inflasi Hari Ini Cermati Anomali Kenaikan Harga Beras, MinyakKita dan Evaluasi Program 3 juta Rumah

14 Juli, 2025

SobatKom Pemerintah Kabupaten Magetan kembali mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) terkait...

Sambut Tahun Baru Islam 1447 H, Ribuan Muslimat NU Magetan Hadiri Pengajian Akbar di Plaosan

13 Juli, 2025

Penuh semangat menyambut Tahun Baru Islam 1447 Hijriah, ribuan jamaah dari PC Muslimat NU...

Kominfo Magetan Ajak Media Ekspedisi ke Gunung Lawu

12 Juli, 2025

Magetan – Ada yang berbeda dari aktivitas Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten...