Penyerahan Bantuan Kepada Warga Yang Terkena Penyakit Autoimun

19 Agustus, 2020
Bupati Magetan Suprawoto beserta Kepala Dinas Sosial dan Kepala Dinas Kesehatan sambangi salah satu warga yang terkena penyakit autoimun di Desa Baluk Kecamatan Kartoharjo Kabupaten Magetan, Rabu (19/8/2020). Bupati dan Kepala OPD terkait juga memberikan sembako dan santunan untuk Sunarsih yang terkena penyakit autoimun. Suprawoto selaku Bupati Magetan menyampaikan, ada salah seorang warga yang terkena autoimun kulit yang menyebabkan harus berobat secara rutin karena ini adalah penyakit yang harus di manage, yang kebetulan juga putrinya lahir prematur. Ini adalah ujian bagi yang bersangkutan karena ini adalah penyakit genetik maka dari itu perlu perawatan yang extra, tambahnya. Ia berharap, berbagai kemungkinan pasti terjadi, tetapi kita sebagai manusia wajib ihtiar, tegasnya.Dan untuk ibu hamil diwajibkan untuk menjaga kehamilan atau kandungan sehingga bisa lahir cukup bulan dan lahir dengan sehat.Share this:TwitterFacebook

Berita


PEMKAB GELAR KEJUARAAN MTQ TINGKAT KABUPATEN MAGETAN

21 November, 2024

Sobatkom… Dalam upaya menanamkan nilai-nilai luhur Al-Qur’an serta sarana mencari bibit...

PJ BUPATI HADIRI BIMTEK PENDAMPINGAN KORBAN KEKERASAN DAN KONVENSI HAK ANAK

21 November, 2024

Kejadian kekerasan terhadap perempuan dan anak terus terjadi di sekitar kita. Ini bukan hanya...

NOTA KESEPAKATAN KEBIJAKAN UMUM APBD DAM PRIORITAS PLAFON ANGGARAN SEMENTARA, DITANDATANGANI

20 November, 2024

DPRD Kabupaten Magetan kembali menggelar rapat paripurna dengan agenda Penandatanganan Nota...

80 Orang Tua Hebat Nguntoronadi, Diwisuda

20 November, 2024

80 wisudawati sudah rapi kenakan toganya pagi ini, ramai memenuhi pendopo kecamatan Nguntoronadi...

PJ BUPATI MAGETAN KUNJUNGI KANTOR SATPOL PP DAN DAMKAR MAGETAN

20 November, 2024

Seusai menghadiri wisuda SOTH di Kecamatan Nguntoronadi, Pj Bupati Magetan menyempatkan diri untuk...