Pelantikan Sekretaris Daerah, Pejabat Administrator, Pengawas, dan Kepala Sekolah di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Magetan

29 Juni, 2020
Magetan-Wabah pandemi Covid19 tak menghalangi kegiatan pelantikan jabatan di lingkungan pemerintah Kabupaten Magetan, bertempat di Pendapa Surya Graha ,Jum’at (26/06/2020) Pelantikan Sekretaris Daerah, Pejabat Administrator, Pengawas, dan Kepala Sekolah di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Magetan digelar.Pelantikan yang dilaksanakan di tengah pandemi Covid19 tersebut menggunakan protokol kesehatan yang ketat, dimana para tamu undangan sebelum memasuki tempat acara wajib mencuci tangan dengan sabun / menggunakan handsanitizer dan pengecekan suhu dengan thermogun, serta dengan tetap memperhatikan jarak sebagaimana physical distancing dilakukan.Hadir dalam acara tersebut Forkopimda, Pimpinan DPRD Kab Magetan, Wakil Bupati Magetan, Kepala Bakorwil Madiun Sekda Madiun, Asisten,Kepala OPD Kabupaten Magetan serta pejabat yang dilantik.Bupati Magetan Dr. Drs. Suprawoto SH.M.Si dalam arahannya menyampaikan ASN dituntut untuk bisa berinovasi dalam tugas, keterbatasan pada masa pandemi bukan halangan, peningkatan kemampuan di bidang teknologi harus terus diasah, serta berpesan untuk menjalani tugas sebaiknya.Ir. Hergunadi,MT dilantik sebagai Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Sekretaris Daerah Kabupaten Magetan, terhitung Sebanyak 170 pejabat yang dilantik.Share this:TwitterFacebook

Berita


Visi Besar Presiden Prabowo, Putus Rantai Kemiskinan melalui Sekolah Rakyat

14 Juli, 2025

Awal Sekolah Rakyat Dilansir dari siaran pers Kantor Komunikasi Kepresidenan,  SR ( Sekolah...

RUPS Luar Biasa PT. BPRS Magetan Bahas Evaluasi Kinerja dan Penguatan Tata Kelola

14 Juli, 2025

Bupati Magetan Nanik Sumantri mengikuti Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Luar Biasa PT. BPRS...

Rakor Pengendalian Inflasi Hari Ini Cermati Anomali Kenaikan Harga Beras, MinyakKita dan Evaluasi Program 3 juta Rumah

14 Juli, 2025

SobatKom Pemerintah Kabupaten Magetan kembali mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) terkait...

Sambut Tahun Baru Islam 1447 H, Ribuan Muslimat NU Magetan Hadiri Pengajian Akbar di Plaosan

13 Juli, 2025

Penuh semangat menyambut Tahun Baru Islam 1447 Hijriah, ribuan jamaah dari PC Muslimat NU...

Kominfo Magetan Ajak Media Ekspedisi ke Gunung Lawu

12 Juli, 2025

Magetan – Ada yang berbeda dari aktivitas Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten...