Tunda Kepulangan Atau Pulang Kampung Diisolasi

14 April, 2020
Magetan-Dalam Upaya Percepatan Penanganan dan Pencegahan Penyebaran Covid 19 di Desa/kelurahan.  Bupati Magetan Dr Drs H Suprawoto, SH, M.Si memberi himbauan kepada seluruh Kepala desa/kelurahan untuk menyiapkan Ruang Isolasi bagi pemudik. Ruang yg bisa dijadikan ruang isolasi seperti  Balai Desa/keutahan, rumah penduduk yang kosong, bangunan gedung kosong, atau gedung Sekolah dan lain lain.Selanjutnya menurut orang terdepan di magetan ini, Pemudik yang pulang  harus lapor ke RT/RW atau petugas yg ditunjuk oleh desa/kelurahan. Kemudian diperiksa kesehatannya dan didata oleh gugus tugas covid 19 desa/kelurahan setempat. serta wajib isolasi selama 14 hari di tempat yang telah dipersiapkan oleh desa/kelurahan tadi.Setelah 14 hari Pemudik yang dinyatakan sehat, bisa berkumpul  dengan keluarga. Dan yg terindikasi gejala Covid19 akan ditindaklanjuti dengan pemeriksaan lebih lanjut di fasilitas kesehatan/Rumah Sakit.Adapun kebutuhan Konsumsi/mamin, tempat tidur dan Akomodasi yg lain, selama menjalani isolasi menjadi tanggung jawab keluarga Pemudik. Begitu tandas Bupati Magetan saat diwawancarai Dian, reporter lppl Radio Magetan Indah. (AwA)Share this:TwitterFacebook

Berita


PEMKAB GELAR KEJUARAAN MTQ TINGKAT KABUPATEN MAGETAN

21 November, 2024

Sobatkom… Dalam upaya menanamkan nilai-nilai luhur Al-Qur’an serta sarana mencari bibit...

PJ BUPATI HADIRI BIMTEK PENDAMPINGAN KORBAN KEKERASAN DAN KONVENSI HAK ANAK

21 November, 2024

Kejadian kekerasan terhadap perempuan dan anak terus terjadi di sekitar kita. Ini bukan hanya...

NOTA KESEPAKATAN KEBIJAKAN UMUM APBD DAM PRIORITAS PLAFON ANGGARAN SEMENTARA, DITANDATANGANI

20 November, 2024

DPRD Kabupaten Magetan kembali menggelar rapat paripurna dengan agenda Penandatanganan Nota...

80 Orang Tua Hebat Nguntoronadi, Diwisuda

20 November, 2024

80 wisudawati sudah rapi kenakan toganya pagi ini, ramai memenuhi pendopo kecamatan Nguntoronadi...

PJ BUPATI MAGETAN KUNJUNGI KANTOR SATPOL PP DAN DAMKAR MAGETAN

20 November, 2024

Seusai menghadiri wisuda SOTH di Kecamatan Nguntoronadi, Pj Bupati Magetan menyempatkan diri untuk...