Reses Anggota DPR RI Masa Persidangan 2 Tahun Sidang 2019-2020 Penyerahan Aspirasi Penerima Manfaat Program Keluarga Harapan Kementrian Sosial

9 Maret, 2020
Magetan-Reses DPR RI diselenggarakan di Ruang Rapat Ki Mageti Pemda Magetan, Jum’at (6/3/2020) diikuti oleh Ketua DPRD,Sekretaris Daerah Magetan, Komisi 8 DPR RI fraksi PDI Perjuangan,Pendamping PKH, Keluarga Penerima Manfaat.Masa reses merupakan masa dimana para Anggota Dewan bekerja di luar gedung DPR, menjumpai konstituen di daerah pemilihannya (Dapil) masing-masing. Pelaksanaan tugas Anggota Dewan di dapil dalam rangka menjaring, menampung aspirasi konstituen serta melaksanakan fungsi pengawasan dikenal dengan kunjungan kerja. Kunjungan kerja ini bisa dilakukan oleh Anggota Dewan secara perseorangan maupun secara berkelompok.Sekretaris Daerah Kabupaten Magetan, Dr.Drs.Bambang Trianto,MM yang dalam acara tersebut mewakili Bupati Magetan menyampaikan pesan Bupati Magetan bahwa kehadiran Komisi VIII DPR RI untuk menyerap aspirasi  dan bagi Camat  serta pendamping PKH untuk menyampaikan aspirasi  agar terselesaikan oleh DPR RI dalam mengatasi masalah.Ina Amania Komisi 8 DPR RI fraksi PDI Perjuangan menyebutkan bahwa reses DPR RI untuk menyerap aspirasi masyarakat Kabupaten Magetan.Ketua DPRD Kabupaten Magetan Sujatno SE.MM berharap adanya reses tersebut program-program  yang ada bisa dirasakan manfaatnya bagi warga Kabupaten MagetanShare this:TwitterFacebook

Berita


Seminar Akbar PGRI ” PGRI Maju Indonesia Maju “, Pentingnya Nilai-nilai Luhur

19 April, 2025

Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) memiliki peran penting sebagai wadah bagi guru untuk...

KENAL PISAH KAPOLRES MAGETAN

17 April, 2025

Sobatkom… Kapolres Magetan kini resmi dipimpin AKBP Raden Erik Bangun Prakasa dari Bidpropam...

Selepas Lebaran Satgas “Burung Hantu” Nguntoronadi Kembali Beraksi

16 April, 2025

Wujudkan Layanan Sosial yang Inklusif dan Humanis, setelah libur Idul Fitri 1446 H, “Satgas...

Festival Pamelo Magetan 2025, Buah Khas Andalan Bumi Mageti

15 April, 2025

Festival Pamelo Magetan merupakan acara tahunan yang menampilkan jeruk pamelo, produk unggulan...

Tergabung dalam Grup F Perbasi Kabupaten Magetan Ikuti Pra – PORPROV IX Jawa Timur Tahun 2025

15 April, 2025

SobatKom Ketua Umum PERBASI Magetan periode 2024 – 2028 Cahaya Wijaya, S.STP., M.Si...