Doa dan Dzikir Bersama Jelang Pilkades Serentak Kabupaten Magetan Tahun 2019

18 November, 2019
Magetan- Upaya menciptakan situasi yang aman, damai dan kondusif menjelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa Serentak, Pemerintah Kabupaten Magetan gelar doa dan dzikir bersama, Senin (18/11/2019) bertempat di Ruang Transit Pendapa Surya Graha.Doa dan dzikir dihadiri para tokoh agama, Bupati, Wakil Bupati, Jajaran Forkopimda, Kapolres, Kepala Kejaksaan Negri, Komandan Kodim 0804 Magetan, Ketua MUI Kabupaten Magetan dan seluruh Kepala OPD Kabupaten Magetan.Dalam pidato pembukaan doa dan dzikir bersama,Bupati Magetan, Dr. Drs. Suprawoto,SH,M.Si menyampaikan bahwa segala upaya dan usaha dalam gelaran Pilkades serentak telah dipersiapkan sebaik mungkin. Sebesar 80%  dari desa se-kabupaten Magetan akan melaksanakan pilkades 27 November 2019 mendatang. Selanjutnya Bupati Suprawoto berharap agar pelaksanaan pilkades bisa berjalan sebagaimana diharapkan..Dalam kesempatan yang sama KH. Ahmad Shofwan selaku Ketua MUI Kabupaten Magetan memimpin doa dan dzikir bersama agar gelaran pilkades lancar, aman,  berjalan damai serta kondusif.Share this:TwitterFacebook

Berita


PEMKAB GELAR KEJUARAAN MTQ TINGKAT KABUPATEN MAGETAN

21 November, 2024

Sobatkom… Dalam upaya menanamkan nilai-nilai luhur Al-Qur’an serta sarana mencari bibit...

PJ BUPATI HADIRI BIMTEK PENDAMPINGAN KORBAN KEKERASAN DAN KONVENSI HAK ANAK

21 November, 2024

Kejadian kekerasan terhadap perempuan dan anak terus terjadi di sekitar kita. Ini bukan hanya...

NOTA KESEPAKATAN KEBIJAKAN UMUM APBD DAM PRIORITAS PLAFON ANGGARAN SEMENTARA, DITANDATANGANI

20 November, 2024

DPRD Kabupaten Magetan kembali menggelar rapat paripurna dengan agenda Penandatanganan Nota...

80 Orang Tua Hebat Nguntoronadi, Diwisuda

20 November, 2024

80 wisudawati sudah rapi kenakan toganya pagi ini, ramai memenuhi pendopo kecamatan Nguntoronadi...

PJ BUPATI MAGETAN KUNJUNGI KANTOR SATPOL PP DAN DAMKAR MAGETAN

20 November, 2024

Seusai menghadiri wisuda SOTH di Kecamatan Nguntoronadi, Pj Bupati Magetan menyempatkan diri untuk...