Penutupan Turnamen Bola Voli Baleasri Cup III tahun 2022

24 September, 2022
Penutupan Turnamen Bola Voli Baleasri Cup III tahun 2022Sahabat Prokopim…Turnamen Bola Voli Baleasri Cup III tahun 2022 digelar oleh Pemerintah Desa Baleasri, Kecamatan Ngariboyo. Kegiatan ini diikuti oleh 32 tim bola voli se-Kabupaten Magetan dalam rangka mencari bakat dan memupuk minat atlit Bola Voli di Wilayah Kabupaten MagetanTurnamen yang berlangsung mulai tanggal 3 s/d 23 September 2022 di Lapangan Voli Desa Baleasri Ngariboyo telah usai digelar dan ditutup dengan penyerahan piala beserta hadiah bagi para pemenang oleh Bupati Magetan Suprawoto, Jumat malam(23/09/2022).Adapun pemenang turnamen Bola Voli Baleasri Cup III, Juara 1 diraih oleh Tim Pasopati , Juara 2 diraih oleh Tim Panjang Putra, Juara 3 oleh Tim Turi dan Juara 4 oleh Tim Amuba.Gelaran turnamen ini juga dimeriahkan dengan doorprize 5 ekor kambing, 2 kompor gas serta puluhan doorprize lainnya yang nantinya akan dibagikan kepada para penonton yang hadir.Turur hadir dalam acara ini, Bupati Magetan, Kepala Desa Baleasri, Forkopimca Ngariboyo, para atlet bola voli serta masyarakat sekitar.(Prokopim/ky/be/KD1).Repost: @prokopimmagetanShare this:TwitterFacebook

Berita


KENAL PISAH KAPOLRES MAGETAN

17 April, 2025

Sobatkom… Kapolres Magetan kini resmi dipimpin AKBP Raden Erik Bangun Prakasa dari Bidpropam...

Selepas Lebaran Satgas “Burung Hantu” Nguntoronadi Kembali Beraksi

16 April, 2025

Wujudkan Layanan Sosial yang Inklusif dan Humanis, setelah libur Idul Fitri 1446 H, “Satgas...

Festival Pamelo Magetan 2025, Buah Khas Andalan Bumi Mageti

15 April, 2025

Festival Pamelo Magetan merupakan acara tahunan yang menampilkan jeruk pamelo, produk unggulan...

Tergabung dalam Grup F Perbasi Kabupaten Magetan Ikuti Pra – PORPROV IX Jawa Timur Tahun 2025

15 April, 2025

SobatKom Ketua Umum PERBASI Magetan periode 2024 – 2028 Cahaya Wijaya, S.STP., M.Si...

RAKOR INFLASI BERSAMA K/L DAN KEPALA DAERAH SE-INDONESIA DIRANGKAIKAN DENGAN SOSIALISASI PENYELENGGARAAN SEKOLAH UNGGULAN GARUDA

14 April, 2025

Rakor inflasi kembali digelar seusai libur lebaran, pada minggu ketiga April 2025, Senin...