Paguyuban Jemparingan Ki Tulungsari Launching Sasana Jemparingan

8 Januari, 2023
Paguyuban Jemparingan Ki Tulungsari Launching Sasana JembaringanMagetan, Guna mengasah kemampuan dalam memanah tradisional atau Jemparingan Paguyuban Jemparingan Ki Tulungsari Launching Sasana Jemparingan yang berlokasi di dusun Sumberejo Desa Ringinagung, Magetan, Minggu(08/01/2023)Ketua Paguyuban Jemparingan Ki Tulungsari Yatno yang biasa di panggil kuyik menyampaikan bahwa kegiatan Jemparingan gladen alit ini dalam rangka Launching Sasana Jemparingan Ki Tulungsari.“Alhamdulillah untuk saat ini kita sudah memiliki Sasana jemparingan sendiri, Kita bersyukur dengan Sasana ini kita bisa lebih aktif untuk berlatih untuk mengasah kemampuan memanah tradisional.” Ujar kuyik panggilan akrabnyaDalam rangka Melaunching Sasana Jemparingan Ki Tulungsari, Paguyuban Jemparingan Tulungsari menggelar gladen alit.“Untuk hari ini kita gelar gladen alit dalam rangka Melaunching dan memperkenalkan Sasana Jemparingan Ki Tulungsari. Gladen alit dalam rangka Launching Sasana Jemparingan Ki Tulungsari ini di ikuti dari Jogjakarta, Klaten, Solo, Sukoharjo.” Jelas kuyikKuyik berharap dengan adanya Sasana Jemparingan ini semakin mempererat tali silaturahmi, semakin semangat dalam melestarikan kebudayaan tradisional Jemparingan.” Kami berharap setelah memiliki Sasana Jemparingan ini, semakin semangat untuk berlatih mengasah kemampuan memanah tradisional, tali silaturahmi semakin terjalin dan yang terpenting semakin semangat dalam melestarikan kebudayaan tradisional Jemparingan,” pungkasnyaKakung Popo salah satu peserta Jemparingan dari solo Sangat mengapresiasi semangat teman – teman Paguyuban Jemparingan Ki Tulungsari dalam melestarikan kebudayaan tradisional Jemparingan.“Kami mengapresiasi paguyuban Jemparingan Ki Tulungsari yang pada hari ini mengelar gladen alit dalam rangka Launching Sasana Jemparingan, dengan melaunching Sasana Jemparingan ini merupakan wujud semangat melestarikan kebudayaan tradisional Jemparingan” pungkasnya.(Diskominfo / kontrib.Ryn / fa2 / IKP1)Share this:TwitterFacebook

Berita


KENAL PISAH KAPOLRES MAGETAN

17 April, 2025

Sobatkom… Kapolres Magetan kini resmi dipimpin AKBP Raden Erik Bangun Prakasa dari Bidpropam...

Selepas Lebaran Satgas “Burung Hantu” Nguntoronadi Kembali Beraksi

16 April, 2025

Wujudkan Layanan Sosial yang Inklusif dan Humanis, setelah libur Idul Fitri 1446 H, “Satgas...

Festival Pamelo Magetan 2025, Buah Khas Andalan Bumi Mageti

15 April, 2025

Festival Pamelo Magetan merupakan acara tahunan yang menampilkan jeruk pamelo, produk unggulan...

Tergabung dalam Grup F Perbasi Kabupaten Magetan Ikuti Pra – PORPROV IX Jawa Timur Tahun 2025

15 April, 2025

SobatKom Ketua Umum PERBASI Magetan periode 2024 – 2028 Cahaya Wijaya, S.STP., M.Si...

RAKOR INFLASI BERSAMA K/L DAN KEPALA DAERAH SE-INDONESIA DIRANGKAIKAN DENGAN SOSIALISASI PENYELENGGARAAN SEKOLAH UNGGULAN GARUDA

14 April, 2025

Rakor inflasi kembali digelar seusai libur lebaran, pada minggu ketiga April 2025, Senin...