PENGAJIAN UMUM ELING ELINGA TAMBANE ATI, BUPATI; JADIKAN MAGETAN SEMAKIN BERSIH

25 Januari, 2023
PENGAJIAN UMUM ELING ELINGA TAMBANE ATI, BUPATI; JADIKAN MAGETAN SEMAKIN BERSIHSahabat Prokopim,Bertempat di Pendapa Surya Graha, Rabu (25/1/2023) telah diadakan giat rutin Pengajian Umum ‘Eling-Elinga Tambane Ati’ oleh Badan Kontak Majelis Taklim (BKMT) Magetan.Bupati Magetan yang hadir langsung dalam pengajian kali ini mengungkapkan jika menjaga kebersihan merupakan salah satu ajaran umat muslim yang patut kita kerjakan.“Sebagai umat Islam kita diajarkan tentang menjaga kebersihan dimanapun kapapun, maka dari itu mari jadikan Magetan semakin bersih. ” tutur Bupati.“Beribadah tidak hanya dari segi profan-nya saja, tapi mari beribadah dari segi yang lebih luas (yang berhubungan dengan kemaslahatan umat banyak),” imbuhnya.Hadir dalam pengajian ini Bupati Magetan didampingi Kabag Kesra, Pengurus BKMT dan muslimat yang ikut pengajian serta sebagai pemberi tausiyah KH. Sarjo.(Prokopim/lio/ahm/KD1).Repost: @prokopimmagetanShare this:TwitterFacebook

Berita


KENAL PISAH KAPOLRES MAGETAN

17 April, 2025

Sobatkom… Kapolres Magetan kini resmi dipimpin AKBP Raden Erik Bangun Prakasa dari Bidpropam...

Selepas Lebaran Satgas “Burung Hantu” Nguntoronadi Kembali Beraksi

16 April, 2025

Wujudkan Layanan Sosial yang Inklusif dan Humanis, setelah libur Idul Fitri 1446 H, “Satgas...

Festival Pamelo Magetan 2025, Buah Khas Andalan Bumi Mageti

15 April, 2025

Festival Pamelo Magetan merupakan acara tahunan yang menampilkan jeruk pamelo, produk unggulan...

Tergabung dalam Grup F Perbasi Kabupaten Magetan Ikuti Pra – PORPROV IX Jawa Timur Tahun 2025

15 April, 2025

SobatKom Ketua Umum PERBASI Magetan periode 2024 – 2028 Cahaya Wijaya, S.STP., M.Si...

RAKOR INFLASI BERSAMA K/L DAN KEPALA DAERAH SE-INDONESIA DIRANGKAIKAN DENGAN SOSIALISASI PENYELENGGARAAN SEKOLAH UNGGULAN GARUDA

14 April, 2025

Rakor inflasi kembali digelar seusai libur lebaran, pada minggu ketiga April 2025, Senin...