MUSRENBANG KECAMATAN TAKERAN TAHUN 2023 DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPD 2024

6 Februari, 2023
MUSRENBANG KECAMATAN TAKERAN TAHUN 2023 DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPD 2024Musrenbang (Musyawarah Rencana Pembangunan) merupakan forum dalam rangka menyusun rencana pembangunan nasional dan rencana pembangunan daerah. Kali ini Bappeda Litbang Magetan menggelar acara musrenbang tingkat kecamatan yang berlangsung di Pendapa Kantor Yayasan Dharmais Takeran, Senin (6/2).Dalam sambutannya Bupati Magetan Suprawoto menyampaikan untuk tetap memperhatikan fungsi dari sebuah manajemen Planning, Organizing, Actuating, Controlling (POAC).“Dalam sebuah perencanaan yang baik dari bawah ke atas dan sebaliknya, dari atas ke bawah pula. Serta tetap memperhatikan fungsi manajemen POAC,” terang Bupati.Jaka Prastawa Camat Takeran menyampaikan bahwa dirinya bersama dengan Forkopimca Takeran sudah mengadakan musyawarah di tingkat desa/kelurahan. “Alhamdulillah sudah semua 12 desa/kelurahan melaksanakan (musrenbangdes),” jelasnya.Hadir dalam musrenbang tersebut, Bupati Magetan, Kepala OPD terkait, Forkopimca Takeran serta tamu undangan lainnya.(Diskominfo:cup /fa2 / IKP1)Share this:TwitterFacebook

Berita


PEMKAB GELAR KEJUARAAN MTQ TINGKAT KABUPATEN MAGETAN

21 November, 2024

Sobatkom… Dalam upaya menanamkan nilai-nilai luhur Al-Qur’an serta sarana mencari bibit...

PJ BUPATI HADIRI BIMTEK PENDAMPINGAN KORBAN KEKERASAN DAN KONVENSI HAK ANAK

21 November, 2024

Kejadian kekerasan terhadap perempuan dan anak terus terjadi di sekitar kita. Ini bukan hanya...

NOTA KESEPAKATAN KEBIJAKAN UMUM APBD DAM PRIORITAS PLAFON ANGGARAN SEMENTARA, DITANDATANGANI

20 November, 2024

DPRD Kabupaten Magetan kembali menggelar rapat paripurna dengan agenda Penandatanganan Nota...

80 Orang Tua Hebat Nguntoronadi, Diwisuda

20 November, 2024

80 wisudawati sudah rapi kenakan toganya pagi ini, ramai memenuhi pendopo kecamatan Nguntoronadi...

PJ BUPATI MAGETAN KUNJUNGI KANTOR SATPOL PP DAN DAMKAR MAGETAN

20 November, 2024

Seusai menghadiri wisuda SOTH di Kecamatan Nguntoronadi, Pj Bupati Magetan menyempatkan diri untuk...