BUPATI HADIRI PENGAJIAN BERSAMA GUS MIFTAH DI DESA JONGGRANG, BARAT

18 Maret, 2023
BUPATI HADIRI PENGAJIAN BERSAMA GUS MIFTAH DI DESA JONGGRANG, BARAT Sahabat Prokopim,Gus Miftah kembali menyambangi Magetan, kali ini dalam rangka peringatan 1 (satu) tahun meninggalnya Bapak Suprapto bin Djoyo Suwarno. Acara sendiri berlangsung di Desa Jonggrang, Kecamatan Barat, Jumat malam (17/3). Bupati Magetan yang hadir dalam pengajian ini didampingi oleh Kabag Kesra Sekdakab Magetan dan Forkopimca Magetan dalam sambutannya mengungkapkan terimakasihnya atas ke’rawuhan’ Gus Miftah kesekian kalinya di Bumi Mageti. “Terimakasih Gus Miftah telah hadir di Magetan dan memberi tausiyah dalam rangka 1 (satu) tahun meninggalnya Bapak Suprapto bin Djoyo Suwarno, semoga mampu memberikan keberkahan bagi kita masyarakat Magetan terkhusus masyarakat Desa Jonggrang,” ungkapnya. Gus Miftah sendiri dalam tausyiah mengingatkan bahwa salah satu amalan yang dibawa sampai mati adalah amal jariyah dan merupakan amalan yang dapat menolong orang-orang terkasih kita di akhirat saat mereka sudah meninggal.(Prokopim/lio/KD1). Repost: @prokopimmagetan Share this:TwitterFacebook

Berita


PEMKAB GELAR KEJUARAAN MTQ TINGKAT KABUPATEN MAGETAN

21 November, 2024

Sobatkom… Dalam upaya menanamkan nilai-nilai luhur Al-Qur’an serta sarana mencari bibit...

PJ BUPATI HADIRI BIMTEK PENDAMPINGAN KORBAN KEKERASAN DAN KONVENSI HAK ANAK

21 November, 2024

Kejadian kekerasan terhadap perempuan dan anak terus terjadi di sekitar kita. Ini bukan hanya...

NOTA KESEPAKATAN KEBIJAKAN UMUM APBD DAM PRIORITAS PLAFON ANGGARAN SEMENTARA, DITANDATANGANI

20 November, 2024

DPRD Kabupaten Magetan kembali menggelar rapat paripurna dengan agenda Penandatanganan Nota...

80 Orang Tua Hebat Nguntoronadi, Diwisuda

20 November, 2024

80 wisudawati sudah rapi kenakan toganya pagi ini, ramai memenuhi pendopo kecamatan Nguntoronadi...

PJ BUPATI MAGETAN KUNJUNGI KANTOR SATPOL PP DAN DAMKAR MAGETAN

20 November, 2024

Seusai menghadiri wisuda SOTH di Kecamatan Nguntoronadi, Pj Bupati Magetan menyempatkan diri untuk...