Pensiunan PNS Magetan Kini Dipermudah Ubah Administrasi Kependudukan

3 Juni, 2022
Pensiunan PNS Magetan Kini Dipermudah Ubah Administrasi KependudukanPerubahan status sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS) menjadi pensiunan di Pemkab. Magetan kini dipermudah. Melalui inovasi “MATUR SUWUN”, para pensiunan PNS di Magetan tidak harus repot lagi mengurus sendiri perubahan elemen pekerjaan dalam KTP maupun KK.“Jadi saat menerima SK pensiun, saat itu pula akan menerima KTP dan KK baru,” ungkap Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Magetan , Drs. Hermawan, M.Si. pada Jumat (03/06) di Pendopo Surya Graha.“MATUR NUWUN” akronim dari “Merubah Adminduk untuk Purna Tugas cukup WA berubah Pensiun” merupakan inovasi pelayanan dari Dispendukcapil bekerjasama dengan Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Magetan. Tujuannya untuk mempermudah para pensiunan PNS di lingkungan Pemkab. Magetan dalam administrasi kependudukan. Hal ini juga sebagai wujud mendukung pelayanan publik kepada masyarakat Magetan dalam memberikan pelayanan yang cepat, tepat dan efisien.(Diskominfo/kontrib. Dispendukcapil/fa2/IKP1)Share this:TwitterFacebook

Berita


”Doa Bersama” untuk Pilkada Yang Lancar, Aman Dan Kondusif

24 November, 2024

Jelang pelaksanaan Pilkada serentak 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Magetan, gelar Doa...

KONI KABUPATEN MAGETAN GELAR MUSORKAB TAHUN 2024

24 November, 2024

SobatKom Pembukaan Musyawarah Olahraga Kabupaten Magetan Tahun 2024 oleh Komite OlahragaNasional...

Apel Persiapan Pendistribusian Distribusi Logistik Pilkada Serentak Di Jawa Timur

23 November, 2024

Apel ini sebagai penanda bahwa logistik pemilihan umum tahun 2024 telah siap untuk didistribusikan...

Pj. Bupati Magetan bersama Ketua DPRD Magetan, Sambangi Korban Bencana Alam Nguntoronadi

23 November, 2024

Seusai acara Apel Siaga dan Doa bersama Bawaslu Kabupaten Magetan, hari ini Pj. Bupati Nizhamul,...

Jelang Pilkada Serentak 2024, Bawaslu Magetan Gelar Apel Siaga dan Doa Bersama

22 November, 2024

Menjelang masa tenang, pemungutan, dan penghitungan suara pada Pemilihan Serentak 2024, Bawaslu...