NGOBROL PINTAR JILID II MENUJU PESTA DEMOKRASI TAHUN 2024

25 Juli, 2023
NGOBROL PINTAR JILID II MENUJU PESTA DEMOKRASI TAHUN 2024. Sahabat Prokopim, Genderang pesta demokrasi tahun 2024 terus menggela. Upaya membuka wacana pesta demokrasi pun terasa kuat. Kontestasi pesta demokrasi akan diselenggarakan pada tahun 2024 mendatang, untuk memilih anggota Legislat (DPR-RI, DPD-RI, DPRD), Presiden dan Wakil Presiden, serta dilanjutkan pemilihan Bupati dan Wakil Bupati. . Untuk itu, persiapan dalam rangka kelancaran, keamanan, dan kesuksesan Pemilu serentak tahun 2024 harus mulai di tata sedemikian rupa dan dengan perhitungan yang matang. . Disampaikan oleh Ketua DPRD Kabupaten Magetan Sujatno, menyongsong pesta demokrasi tahun 2024 mendatang, komitmen dan sinergitas semua pihak sangat mendukung terwujudnya pesta demokrasi yang berintegritas. ” Pada momentum ini sinergitas seluruh stakeholder dapat menjadikan mot penggerak dalam meningkatkan komitmen dalam mewujudkan pesta demokrasi yang sukses dan berintegritas. Demi menuju Kabupaten Magetan yang demokratis, cerdas, dan bermartabat,” terangnya. . Bupati Magetan Suprawoto beserta Fkopimda Magetan turut hadir dalam acara NGOPI (Ngobrol Pintar) Menuju Pesta Demokrasi Tahun 2024 yang digelar oleh DPRD Kabupaten Magetan, bertempat di Harris Hotel Surabaya, Senin (24/07/2023). . Bupati Suprawoto pun berharap pemilu 2024 dapat berjalan dengan aman dan lancar, saling bersinergi dan berperan antara pemerintah, Fkopimda, serta penyelenggara Pemilu. (Prokopim/edh/dok.dprd/KD1). Repost: @prokopimmagetan Share this:TwitterFacebook

Berita


KENAL PISAH KAPOLRES MAGETAN

17 April, 2025

Sobatkom… Kapolres Magetan kini resmi dipimpin AKBP Raden Erik Bangun Prakasa dari Bidpropam...

Selepas Lebaran Satgas “Burung Hantu” Nguntoronadi Kembali Beraksi

16 April, 2025

Wujudkan Layanan Sosial yang Inklusif dan Humanis, setelah libur Idul Fitri 1446 H, “Satgas...

Festival Pamelo Magetan 2025, Buah Khas Andalan Bumi Mageti

15 April, 2025

Festival Pamelo Magetan merupakan acara tahunan yang menampilkan jeruk pamelo, produk unggulan...

Tergabung dalam Grup F Perbasi Kabupaten Magetan Ikuti Pra – PORPROV IX Jawa Timur Tahun 2025

15 April, 2025

SobatKom Ketua Umum PERBASI Magetan periode 2024 – 2028 Cahaya Wijaya, S.STP., M.Si...

RAKOR INFLASI BERSAMA K/L DAN KEPALA DAERAH SE-INDONESIA DIRANGKAIKAN DENGAN SOSIALISASI PENYELENGGARAAN SEKOLAH UNGGULAN GARUDA

14 April, 2025

Rakor inflasi kembali digelar seusai libur lebaran, pada minggu ketiga April 2025, Senin...