Langganan Longsor, Pemdes Randugede akan Buat Tebing Jadi Terasering

13 Maret, 2022
Magetan – Pemerintah Desa Randugede, Kecamatan Plaosan akan membuat terasering pada tebing yang jadi langganan longsor.Rencana ini disampaikan Kepala Desa Randugede, Kunzani Widaya, saat kerja bhakti bersama warga membersihkan material longsor, Minggu (13/03/2022).“Kami berencana membuat seperti model terasering pada tebing yang kerap longsor, sebagai salah satu solusinya,” kata Kunzani.Menurut dia, bencana longsor yang menimpa tebing di desanya kerap terjadi. Paling anyar, terjadi pada Sabtu sore (12/03/2022), karena hujan yang sangat deras. Longsor di RT 08/ RW 02 itu menutup jalan penghubung desa Radugede menuju ke Selotinatah.Ketingian longsor mencapa 13 Meter dengan lebar tak kurang dari 10 Meter.Tak ada korban dalam peristiwa longsor itu.Minggu pagi, warga desa melakukan kerja bhakti untuk membersihkan material longsor.“Selain terasering. Kami berharap jalan bisa dilebarkan sehingga ketika longsor terjadi tidak menutup semua badan jalan,” tambah Kades Kunzani.(Diskominfo/kontrib.ryn/fa2/IKP1)Share this:TwitterFacebook

Berita


Visi Besar Presiden Prabowo, Putus Rantai Kemiskinan melalui Sekolah Rakyat

14 Juli, 2025

Awal Sekolah Rakyat Dilansir dari siaran pers Kantor Komunikasi Kepresidenan,  SR ( Sekolah...

RUPS Luar Biasa PT. BPRS Magetan Bahas Evaluasi Kinerja dan Penguatan Tata Kelola

14 Juli, 2025

Bupati Magetan Nanik Sumantri mengikuti Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Luar Biasa PT. BPRS...

Rakor Pengendalian Inflasi Hari Ini Cermati Anomali Kenaikan Harga Beras, MinyakKita dan Evaluasi Program 3 juta Rumah

14 Juli, 2025

SobatKom Pemerintah Kabupaten Magetan kembali mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) terkait...

Sambut Tahun Baru Islam 1447 H, Ribuan Muslimat NU Magetan Hadiri Pengajian Akbar di Plaosan

13 Juli, 2025

Penuh semangat menyambut Tahun Baru Islam 1447 Hijriah, ribuan jamaah dari PC Muslimat NU...

Kominfo Magetan Ajak Media Ekspedisi ke Gunung Lawu

12 Juli, 2025

Magetan – Ada yang berbeda dari aktivitas Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten...