Pengajian dan Sholawat Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

16 Oktober, 2023
Pengajian dan Sholawat Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW SobatKom Pemerintah Kelurahan Bulukerto Magetan gelar Pengajian dan Sholawat Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Minggu malam (15/10) di Hutan Kota Nrang Kusumo. Ulama yang mengisi pengajian adalah pimpinan Pondok Pesantren Al Mafaza Tawanganom Magetan K.H Mansur Abdullah, M.Pd.I dan dimeriahkan Majelis Taklim dan Sholawat As-Salam Ngariboyo Magetan Dibuka oleh Danramil Magetan yang dalam sambutannya meminta sinergi bersama seluruh elemen lapisan masyarakat dalam setiap kegiatan sosial. Menuju inti acara pengajian oleh K.H Mansur Abdullah, M.Pd.I dalam ceramahnya menyebut bahwa umat Islam patut berbahagia menjadi umat Nabi Muhammad SAW. Acara ini diikuti oleh Kapolsek Magetan, Camat Magetan, Lurah Sekecamatan Magetan serta warga Kelurahan Bulukerto dan sekitarnya.(Diskominfo:ay / fa2 / IKP1) Share this:TwitterFacebook

Berita


Belangor, Sapi Qurban Limousine Asli Magetan Pilihan Presiden Prabowo

4 Juni, 2025

[Kominfo,Newsroom] – Idul Adha sebentar lagi tiba, ramai hewan qurban terbaik mulai dicari dan...

Wakil Bupati Magetan Tinjau Alternatif Relokasi Pasar Hewan di Parang

4 Juni, 2025

[Kominfo,Newsroom] – Wakil Bupati Magetan Suyatni Priasmoro pagi ini lakukan peninjauan di...

Tekankan Asta Cita dalam Upacara Peringatan  Hari Lahir Pancasila Tahun 2025

2 Juni, 2025

Sobatkom Membuka kembali lembaran perjuangan sejarah Bangsa Indonesia dimasa lampau, yang...

Diskominfo Bersama Dinas Perkim Gelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila

2 Juni, 2025

Hari ini, Dinas Komunikasi dan Informatika Bersama Dinas Perumahan dan Pemukiman kembali peringati...