Podcast RASi Bahas Bagaimana Kreativitas Pemimpin Dalam Memajukan Magetan di Tengah Keterbatasan Anggaran

19 September, 2023
Podcast RASi Bahas Bagaimana Kreativitas Pemimpin Dalam Memajukan Magetan di Tengah Keterbatasan Anggaran Ditengah kesibukannya sebagai Bupati Magetan, Suprawoto hari ini sempatkan diri untuk mengisi podcast di Radio RASI FM, Adima Sukoco yang kali ini menjadi host secara santai dan lugas berbincang dengan Bupati, membahas berbagai ide kreat dari Bupati untuk mengembangkan Kabupaten Magetan, ,meskipun dihadapkan pada keterbatasan anggaran. RASI FM,(19/09/23). Dikenal sebagai pemimpin yang selalu memiliki ide-ide inovat untuk mendong perkembangan daerahnya. Dimana salah satu pencapaiannya adalah saat pemi COVID-19, di mana ia menggagas konsep lockdown ala Magetan yang berhasil memitigasi penyebaran virus. Selain itu, Bupati Suprawoto juga telah memulai berbagai proyek pembangunan penting, termasuk Gedung Garaha Literasi dan Kebun Raya Bambu yang kedepan akan menjadi sarana hiburan dan edukasi yang tidak hanya ditujukan bagi warga Magetan saja, namun juga untuk tingkat nasional. Dalam podcast kali ini, Suprawoto kembali menegaskan pangannya, bahwa kemajuan suatu daerah sangat terkait dengan Sumber Daya Manusia (SDM) yang berkualitas. Menurutnya, pembangunan SDM dapat dicapai melalui pendidikan, baik yang bersat fmal maupun non-fmal. Bupati juga menekankan pentingnya kreativitas dalam menghadapi keterbatasan anggaran. “Uang yang kecil tidak boleh membuat otak kita kecil. Kita harus tetap kreat dalam mencari solusi” ungkapnya Dalam podcast ini digambarkan wawasan lebih dalam tentang komitmen Bupati dalam upayanya untuk terus mendong kemajuan Kabupaten Magetan meskipun dihadapkan pada berbagai kendala anggaran. Ide-ide inovat ini diharapkan dapat membawa manfaat posit bagi masyarakat Magetan untuk jangka panjang.(Diskominfo:may / fa2 / IKP1) Share this:TwitterFacebook

Berita


Pj. Bupati Kotawaringin Barat Kunjungi Kabupaten Magetan Dalam Rangka Studi Tiru Kerajinan Kulit

17 Mei, 2024

Pj. Bupati Kotawaringin Barat Kunjungi Kabupaten Magetan Dalam Rangka Studi Tiru Kerajinan...

Kapolres Magetan Tekankan Integritas dan Profesionalisme Panitia Pemilihan Kecamatan

16 Mei, 2024

Kapolres Magetan Tekankan Integritas dan Profesionalisme Panitia Pemilihan Kecamatan Kapolres...

PPK se Magetan Diminta Kedepankan Integritas dan Netralitas

16 Mei, 2024

PPK se Magetan Diminta Kedepankan Integritas dan Netralitas KPU Magetan hari ini, Kamis,...

PJ. BUPATI MAGETAN BERANGKATKAN KLOTER 17 JAMAAH CALON HAJI

15 Mei, 2024

PJ. BUPATI MAGETAN BERANGKATKAN KLOTER 17 JAMAAH CALON HAJI SobatKom… Sebanyak 42 jamaah...

Pj Bupati Magetan Ikuti Sosialisasi Sub Nasional Rencana Operasional Indonesia’s FOLU Net Sink 2030 Provinsi Jawa Timur

15 Mei, 2024

Pj Bupati Magetan Ikuti Sosialisasi Sub Nasional Rencana Operasional Indonesia’s FOLU Net Sink...